Warga Negara Asing Belum Berminat Miliki Golden Visa di Nunukan
NUNUKAN.NIAGA.ASIA – Sejak peluncuran perdana oleh Direktur Jenderal Imigrasi, Kemenkumham belum satupun Warga Negara Asing (WNA) berminat mengajukan permohonan Golden Visa RI di wilayah Kabupaten Nunukan, Kalimantan Utara. “Sampai sekarang…